Carlos Tevez & Gustavo Poyet resmi bergabung dengan Shanghai Shenhua.
SBOBET INDONESIA ~ Mantan penyerang Manchester United dan Manchester City, Carlos Tevez, sepakat bergabung dengan klub asal Liga Super China, Shanghai Shenhua.
Situs resmi Shanghai Shenhua, Kamis (29/12/2016) memajang foto Carlos Tevez dan ucapan "Selamat Datang di Shanghai Shenhua". Sayang, belum ada informasi detil terkait proses kedatangan Tevez ke klub raksasa China tersebut.
Satu yang pasti, kedatangan Tevez bersamaan dengan Gustavo Poyet. Nama terakhir berstatus pelatih Shanghai Shenhua pada musim anyar tahun depan.
src="https://lh3.googleusercontent.com/blogger_img_proxy/AEn0k_sxCirTQbOF8Se9oWgv2SztJ4PgdP2qX_FCFv1vJZTnBvH8uhswzaxBnImpPjGwTZ_mr9Xp9-PDFw=s0-d" width="400"> Terkait transfer Tevez, beberapa media di China menginformasikan, nilai kedatangan Tevez berbanderol 70 juta pounds atau lebih dari Rp 1,05 triliun. Gaji Tevez berada di angka 500 ribu pounds atau sekitar Rp 7,5 miliar per pekan.